Malang, East Java
support@eventorganizermalang.com
+62(8212) 711 9951

Outbound

eo outbound malang, MICE malang, event organizer malang

Outbound Malang

Outbound merupakan kegiatan keluar dari rutinitas tempat, dimana kata ini banyak digunakan untuk istilah aktifitas kegiatan permainan bersama perusahaan yang dipandu oleh profesional di bidangnya di area alam bebas untuk mendapatkan nilai - nilai sportifitas, membangun kesolidan tim sekaligus refreshing dari kepenatan rutinitas kerja.

Malang dan Batu merupakan kota yang memiliki banyak lokasi - lokasi untuk kegiatan outbound, baik di lokasi obyek wisata maupun lokasi yang diperuntukkan khusus kegiatan outbound.

EO Outbound Malang Batu

EO Malang adalah event organizer di Malang yang siap bertugas merencanakan, mempersiapkan dan pelaksana lapangan dalam kegiatan Outbound baik yang dilakukan oleh individual/group maupun oleh perusahaan

Dalam rangkaian kegiatan event Outbound biasanya diisi dengan berbagai aktifitas pemanasan (Ice Breaking) yang dilanjutkan dengan beberapa sesi permainan kelompok

Macam - macam Kegiatan Outbound

Terdapat berbagai kegiatan outbound mulai dari permainan berpikir, kecekatan, keterampilan hingga permainan kekompakan tim

  • Fun Games
    Fun Games merupakan permainan basic dari kegiatan outbound, dimana terdapat aneka macam permainan yang seru. Fun games dapat dilakukan baik Indoor maupun Outdoor
  • Flying Fox
    Flying Fox merupakan kegiatan permainan meluncur diatas tali / sling baja dari tempat tinggi ke tempat yang lebih rendah. kegiatan ini untuk melatih kepercayaan diri melintasi rintangan ketinggian
  • Rafting
    Rafting atau Arung jeram merupakan kegiatan melintasi sungai ber-arus deras menggunakan perahu karet dimana peserta dilengkapi dengan perangkat keselamatan.
  • Off Road
    Offroad merupakan kegiatan melintasi rute alam menggunakan jeep ataupun motor trail. kegiatan ini melintasi jalan berbatu, sungai pasir dan sebagainya yang dipandu oleh para profesional.
  • Paintball
    Permainan kelompok menggunakan senjata khusus berpeluru cat. Peserta kegiatan ini dilengkapi dengan pakaian dan pelindung khusus.
  • Canyoning
    Merupakan aneka permainan di sungai maupun pantai (watersport), termasuk didalamnya Jetski, Parasailing, Banana Boat, Rolling Donut,Snorkeling,Scuba Diving,Kayak etc..

EO Malang memiliki team profesional disetiap permainan outbound yang siap memandu dan mendampingi kegiatan Outbound perusahaan klien yang akan diselenggarakan di kota Malang dan di kota Batu.

Beberapa Fasilitas Outbound

Dalam kegiatan Outbound, event organizer kami memperhatikan dengan seksama fasilitas penunjang yang mengiringi kegiatan outbound di Malang - Batu:

  • Transportasi
    Transportasi baik bus wisata / elf wisata maupun transportasi khusus menuju lokasi kegiatan outbound, tidak lupa team event organizer malang mempersiapkan satu tranportasi cadangan sebagai kendaraan darurat medis untuk berjaga dari keadaan darurat.
  • Akomodasi
    Akomodasi (Hotel, Villa, Penginapan, Glamping etc.) sangat penting diperhatikan, terutama dengan melihat apakah akan menyelenggarakan family gathering pada hari biasa (week day) atau pada akhir pekan (Week End) karena menyangkut availibility serta harga yang sangat berbeda antara kedua waktu tersebut.
  • Meals (Snacks, Lunch)
    Pengaturan Coffee Break dan makan siang para peserta kegiatan outbound
  • Peralatan
    Peralatan yang dibutuhkan selama acara Outbound, termasuk didalamnya adalah kelengkapan P3K
  • Team Outbound
    EO Malang selaku Event Organizer Outbound Malang mempersiapkan team outbound profesional yang siap memandu jalannya acara hingga selesai
  • Dokumentasi
    Peran team dokumentasi baru akan terasa setelah event selesai. Team dokumentasi berupa fotografer, videografer dan bahkan dronner.
  • Tiket - tiket
    Venue atau lokasi kegiatan outbound di obyek - obyek wisata alam memiliki tiket resmi yang juga berfungsi sebagai asuransi pengunjung obyek wisata
  • Apparels
    Team Outbound kami sangat memperhatikan mengenai kostum yang dikenakan disetiap kegiatan outbound. Termasuk kelengkapan untuk bersih badan.
Available offers :

EO Malang selaku Event Organizer Outbound Malang memberikan layanan untuk mempersiapkan semua kebutuhan tersebut diatas, sehingga group rombongan yang akan melaksanakan event Outbound di Malang sudah memperoleh seluruh fasilitas tersebut melalui paket outbound yang kami berikan.

Dapatkan Penawaran Terbaik

Event Organizer Malang

Mulai Rencanakan Event Anda bersama EO Malang

eo malang, event organizer malang, mice malang batu
malang event organizer, eo mice malang

Fresh Idea

Kami memberikan ide - ide fresh untuk event anda.

malang event organizer, eo mice malang

A to Z

Kami melayani A to Z kebutuhan Event Anda.

malang event organizer, eo mice malang

Profesional Team

Ditangani Team Profesional & Solid

malang event organizer, eo mice malang

Consult

Mitra Diskusi untuk Optimalkan Event